Merekam Layar pad Windows 10

Cara Mudah Merekam Layar Windows 10 Tanpa Aplikasi

Banyak sekali kegunaan merekam layar (screen record) pada PC atau laptop. Misalnya untuk membuat video tutorial, mereview sebuah aplikasi atau fitur pada Windows hingga live streaming saat bermain game. Hampir komputer di seluruh dunia telah menggunakan sistem operasi Windows 10. Seperti yang kamu ketahui, banyak fitur tersembunyi Windows 10 yang mungkin belum kamu ketahui. Maka dari itu, kami disini selalu memberikan informasinya agar kamu bisa memaksimalkan windows 10 kamu dengan baik.

Merekam Layar pad Windows 10
Merekam Layar pad Windows 10

Salah satu fitur yang mungkin kamu belum tahu adalah bagaimana cara merekam layar Windows 10 tanpa perlu menginstal aplikasi apa pun. Benar, kamu bisa melakukannya dengan sangat mudah. Lalu gimana langkah-langkah cara merekam layar windows 10 tanpa aplikasi tersebut?

Cara Mudah Merekam Layar Windows 10 Tanpa Aplikasi

1. Pastikan kamu menggunakan Windows 10, kemudian Buka aplikasi yang ingin kamu rekam di komputer atau Laptop kamu.

2. Tekan tombol Windows + G pada keyboard

3. Maka akan muncul pertanyaan Do you want to open Game bar? cukup checklist pilihan Yes, this is a game.

4. Setelah Game Bar muncul, kamu bisa langsung klik tombol record berbentu lingkaran besar.

Jika kamu ingin mengaktifkan line microfon, cukup pilih tombol mic kecil yang ada pada bar tombol recor. Menariknya, kamu juga bisa mengambil screenshot saat merekam layar.

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

Scroll to Top