Cara Mengatasi Error Don’t Cover the orange area of the screen Di Xiaomi Mi 4i

Pernahkah atau anda sedang mengalami error Don’t Cover the orange area of the screen di perangkat Xiaomi Mi 4i anda? hal ini terjadi biasanya karena ada settingan yang seharusnya tidak di hidupkan pada perangkat anda

Xiaomi Mi 4i
Xiaomi Mi 4i

Settingan itu biasany adalah Prevent Pocket Dial, untuk menonaktifkan pengaturan ini sebenarnya tidak terlalu sulit.

Untuk anda yang ingin tau cara mengatasinya perlu di ketahui bahwa ada 2 cara yang mungkin bisa anda ikuti, langsung saja berikut ini caranya.

Cara Pertama :

  • Langkah pertama Masuklah Ke pengaturan Android Anda
  • Kemudian pilih Lock Screen
  • Jika sudah memilih carilah Prevent Pocket Dials
  • Lalu pilih disable.

 

Cara kedua :

  • Jika tetap tidak bisa anda bisa ke Settings
  • kemudian carilah Opsional Call Settings
  • Pilih Income Call Settings
  • Kemudian Pilih lagi Prevent Pocket Dial
  • Dan Disable/nonaktifkan.

Bagaimana? Tidak terlalu sulit bukan cara mengatasi masalah ini pada perangkat Xiaomi Mi 4i anda? semoga bermanfaat 😀 terimakasih atas kunjugannya ke solusiana dan jangan lewatkan tips dan trik lainnya.

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

Scroll to Top