Cara Membuat Laptop Hidup Otomatis

Cara Membuat Laptop Hidup Otomatis Saat Layar Dibuka

Windows 10 hadir dengan membawa berbagai macam fitur yang sangat menarik. Microsoft sendiri telah berupaya sebaik mungkin agar fitur-fitur tersebut dapat bermanfaat bagi penggemar setia Windows. Diantara fitur-fitur tersebut ada yang memang cukup membantu bagi penggunanya.

Cara Membuat Laptop Hidup Otomatis
Cara Membuat Laptop Hidup Otomatis

Salah satunya yaitu menghidupkan laptop secara otomatis saat kamu membuka layar. Fitur ini juga bisa disebut dengan Turn on fast start-up. Jadi start-up kamu akan lebih cepat saat baru pertama kali menghidupkan laptop, makanya fitur ini hadir untuk memberikan kenyamanan bagi kamu sebagai salah satu pecinta windows 10. Untuk itu, simak langkah-langkah di bawah ini dengan baik.

Cara Membuat Laptop Hidup Otomatis Saat Layar Dibuka

1. Pertama, silahakn buka Control Panel pada laptop anda. Klik menu Hardware and Sound.

2. Klik Power Options => Pilih Choose what cloosing the lid does

3. Klik menu Change settings that are currently unavailable, kemudian Centang pada menu Turn on fast start-up (recommended).

Jika hal ini kamu lakukan, secara otomatis saat kamu membuka layar, maka laptop akan otomastis hidup tanpa perlu lagi menekan tombol power pada laptop. Kelebihannya jika kamu menggunakan cara ini, start-up laptop akan jadi lebih cepat ketimbang biasanya. Selamat mencoba.

1 komentar untuk “Cara Membuat Laptop Hidup Otomatis Saat Layar Dibuka”

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

Scroll to Top