Tips Mudah Membalas Pesan WhatsApp Secara Otomatis

Tips Mudah Membalas Pesan WhatsApp Secara Otomatis

Kali ini saya akan mengulas tips mudah membalas pesan WhatsApp secara otomatis. Siapa sih yang tidak tahu dengan aplikasi yang satu ini. Hampir seluruh dunia sudah menggunakan aplikasi ini untuk mengirim pesan, melakukan panggilan dan sebagainya.

Tips Mudah Membalas Pesan WhatsApp Secara Otomatis
Tips Mudah Membalas Pesan WhatsApp Secara Otomatis – Source : hindustantimes.com

Aplikasi WhtasApp ini memang memiliki fitur-fitur yang menarik, dari mengirim pesan berwaktu sampai membalas pesan secara otomatis. Fitur yang satu ini akan membalas pesan secara otomatis apabila ada pesan yang masuk pada WhatsApp anda. Nah untuk anda yang belum mengetahui cara menggunakan fitur ini, di artikel kali ini saya akan memberikan tips membalas pesan secara otomatis untuk anda. Langsung saja yaa guys mari kita simak ulasan berikut ini.

Tips Mudah Membalas Pesan WhatsApp Secara Otomatis :

  • Langkah pertama download dan install aplikasi Gbwhatsapp.
  • Langkah selanjutnya selanjutnya jalankan aplikasi tersebut dan masukkan nomor WhatsApp anda.
  • Setelah itu anda pilih titik 3 yang ada di pojok kanan atas lalu pilih Gb Setting. Pada menu GB Setting anda pilih Auto reply message, lalu aktifkan fitur auto reply message tersebut.
  • Selanjutnya anda pilih lingkaran hijau di pojok kiri bawah, untuk melakukan pengaturan seperti jenis pesan dan siapa saja yang akan menerima pesan otomatis.

Itulah cara mudah untuk membalas pesan secara otomatis pada aplikasi WhatsApp. Selamat mencoba dan semoga bermanfaat, sampai jumpa di postingan selanjutnya tetap di solusiana.com.

 

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

Scroll to Top